Cara Agar Layar Sentuh Smartphone Tidak Cepat Rusak

ads responsive
max-width 550 px
Smartphone tentunya sudah menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari sebagian orang, yang semakin berkembang serta ada yang memiliki fasilitas layar sentuh.

Tentu kehati-hatian pengguna diperlukan agar layar smartphone tidak cepat rusak atau tergores. Bagi Anda pengguna layar smartphone layar sentuh, berikut ini cara menjaga layar smartphone kesayangan Anda.

1. Jauhkan dari sinar matahari
Jangan menggunakan smartphone Anda di tempat yang terpapar terik matahari. Dengan paparan sinar matahari langsung, maka dapat merusak kualitas layar LCD smartphone Anda.

2. Jangan letakkan di dalam kantong celana
Hal ini sering dilakukan sebagian besar orang, hal ini menyebabkan layar smartphone Anda tergores dan cepat rusak karena tertekan. Bila memang harus dimasukkan ke dalam kantong sebaiknya lapisi smartphone Anda dengan pelindung.

3. Pakai pelindung layar
Pelindung layar seperti anti-gores sangat berguna mengatasi goresan serta paparan sinar matahari.

4. Menggunakan jari dengan baik
Jangan menggunakan kuku atau bahan tajam lainnya, karena dapat merusak layar smartphone Anda.

5. Hindari menekan layar dengan kuat
Memang beberapa smartphone didesain layar sentuh untuk pengoperasiannya, namun jangan menekan layar terlalu kuat.

6. Jauhkan dari magnet
Jauhkan smartphone dari benda yang mengandung magnet seperti TV dan radio. Radiasi dari magnet membuat sensitifitas layar smartphone berkurang.

Apakah Anda memiliki cara-cara ampuh lainnya dalam menjaga layar smartphone Anda yang belum kami ketahui?
ads responsive
max-width 550 px

12 Responses to "Cara Agar Layar Sentuh Smartphone Tidak Cepat Rusak"

  1. jagan di pake klo layar sentuh smartphone anda awet :v

    ReplyDelete
  2. kalo di kash case yg ad magnetnya gimana???????

    ReplyDelete
  3. jangan cuci layar smartphone dengan deterjen... :-D

    ReplyDelete
  4. jauhkan dari jangkauan anak2 dan jgn kseringan jatuh

    ReplyDelete
  5. Anti gores apakah tahan cakaran kucing ? Hati2 dgn si Manis ! Pantulan di layar bisa menggodanya.

    ReplyDelete
  6. Jawabannya pada kreatif semua nih..hahaha
    @rama makie : Ya maksudnya radiasi itu dari magnet barang elektronik yang harus dihindari
    @anonymous : Jangan diletakkan sembarangan, karena cakaran kucing sangat tajam bisa menembus anti gores

    Anti gores cuma untuk menahan goresan biasa seperti kuku

    ReplyDelete
  7. ijin copas ya gan... nice info

    ReplyDelete
  8. Oke..jangan lupa cantumkan sumber

    ReplyDelete
  9. ternyata memiliki smartphone juga banyak resikonya.
    jangan lupa simpan smartphone anda pada tempatnya :D

    ReplyDelete
  10. wah mantep nih infonya,, ternyata perawatannya cukup ribet ya kalau dijabarkan secara materi bukan praktek,, nice info gan :D

    ReplyDelete