Apakah Mungkin CD-ROM dan DVD-ROM Ditingkatkan Kecepatannya?

ads responsive
max-width 550 px
CD dan DVD mempunyai kemampuan menulis data pada kecepatan 52X dan 16X. Apakah mungkin lebih cepat?

Ketika CD dibakar (burn) pada kecepatan 1X, makan kecepatan penulisan adalah sebesar 153,600 bytes per detik, sedangkan dalam DVD kecepetan penulisan adalah 1,385,000 bytes per detik untuk setiap 1X pembakaran.

Pada kecepatan 52X, maka disk akan berputar dengan kecepatan sekitar 24000 RPM. jika disk berputar hingga 27000 RPM maka disk akan tidak stabil dan goyang sehingga merusak disk.

Kecepatan yang lebih tinggi lagi akan membuat CD/DVD akan salah read/write dan bahkan merusak CD/DVD.


Namun dulunya ada teknologi laser yang dapat membaca CD tanpa harus memutar disk dengan cepat, namun karena kendala biaya serta masalah keandalan kinerja teknologi ini, makan teknologi ini berhenti dan tidak dikembangkan lagi.

Untuk saat ini teknologi untuk meningkatkan kecepatan CD/DVD-ROM belum memungkinkan.

Perlu Anda ketahui bahwa jika CD dibakar dengan kecepatan 52X, maka disk akan berputar 24000 RPM atau dengan kecepatan 520 km/jam.

Menurut Anda perlukah CD berputar lebih cepat lagi? Berikan jawaban Anda melalui komentar di bawah.
ads responsive
max-width 550 px

0 Response to "Apakah Mungkin CD-ROM dan DVD-ROM Ditingkatkan Kecepatannya?"

Post a Comment